
Hasil Playoff MPL ID S12 12 Oktober 2023: Onic Tendang Bigetron Alpha ke Lower Bracket
Liputan6.com, Jakarta – Playoff MPL ID S12 12 Oktober 2023 berlangsung panas, di mana babak kedua pada hari ini mempertemukan Onic vs Bigetron Alpha (BTR). Dalam laga playoff MPL ID S12 hari ini, baik Onic dan Bigetron Alpha memboyong roaster terbaik mereka untuk dapat mengamankan posisi di upper bracket. Seperti apa pertarungan kedua tim ini?…