
Wakil Menteri BUMN Harap TelkomGroup Jadi Pemain Besar Bisnis Data Center di Regional
Bogi menjelaskan bahwa terdapat tiga aspek penting yang dimiliki perusahaan dalam bisnis data center, yakni seamless, connectivity, dan eyeball. “Seamless ini karena terhubung dengan seluruh data center milik TelkomGroup termasuk juga ke edge data center. Lalu connectivity, Hyperscale Data Center terhubung dengan infrastruktur backbone broadband TelkomGroup,” jelasnya. “Terakhir, akses kepada pelanggan TelkomGroup (eyeball) yang merupakan…