
Heboh Ayah Mirna Salihin Sebut Jessica Wong Pemilik Netflix, Ini Fakta Sebenarnya
Pernyataan ayah Mirna tersebut ternyata tidak sesuai dengan fakta sebenarnya tentang siapa pemilik Netflix. Berdasarkan informasi diakses secara publik, Netflix didirikan oleh dua orang pebisnis asal Amerika Serikat (AS) yaitu Reed Hastings dan Marc Randolph pada 1997. Diketahui, Netflix bermula dari usaha rental video menggunakan sistem berlangganan daring sehingga peminjaman video dapat dilakukan melalui internet….