
GTA 6 Perkenalkan Lucia Jadi Protagonis Wanita Pertama di Seri GTA, Siapa Dia?
Walau berkisah di kota bernama Leonida, area Vice City akan menjadi tempat utama latar belakang game GTA 6 ini. Karena itu, pengetahuan Lucia tentang Vice City akan menjadi poin penting bagaimana cerita di dalam gim nantinya. Lucia sendiri terlihat santai, tetapi miliki kepribadian untuk melanggar hukum. Hal ini sangat pas untuk menjadi antihero di seri…