
ATSI Minta Regulatory Charge Turun Biar Operator Seluler Bisa Gelar Jaringan Lebih Merata
Meski peran operator telekomunikasi begitu krusial menggenjot ekonomi digital, ternyata industri telekomunikasi Indonesia sedang tidak baik-baik saja. Sejak memasuki masa kejenuhan (saturated) pada 2013, pertumbuhan industri telekomunikasi khususnya selular, kini tak lagi mewah. Jika sebelumnya double digit, sekarang sudah single digit. Berdasarkan data resmi Badan Pusat Statistik (BPS), industri telekomunikasi tumbuh melambat ke level 7,19…