
Jadwal MPL ID S12 14 September 2023: Aura Fire vs Bigetron Alpha, Alter Ego Tantang Geek Fam
Pertarungan Bigetron Alpha (BTR) vs RRQ pada hari ini, Minggu (10/9/2023), berlangsung sengit. Kedua tim bersikeras untuk tunduk dan ingin meraih poin penuh di klasemen MPL ID S12. Bertarung hingga babak ketiga, RRQ akhirnya dapat menundukkan Bigetron Alpha dengan skor akhir 2-1 di pekan ke-6 hari keempat laga MPL ID S12. Laga kedua tim esports ini berlangsung sengit,…