
Oppo Buka Premium Outlet Terbesar Se-Jabodetabek di PIK 2, Tawarkan All-In-One Retail
Oppo sendiri baru saja secara resmi meluncurkan dua smartphone layar lipat flagship teranyar mereka dari Find N3 Series, Find N3 dan Find N3 Flip di Indonesia. Sebelumnya, Oppo memang sudah mulai menjual Oppo Find N3 Flip di Indonesia. Namun, dengan peluncuran pada Senin (20/11/2023), kedua perangkat ini resmi meramaikan pasar HP layar lipat di Tanah Air. Chief Marketing Officer OPPO Indonesia,…